PENGARUH TANGIBLE, RESPONSIVENESS, TRUST, COMMUNICATION, DAN SATISFACTION TERHADAP LOYALITAS (INVESTIGASI: BANK “DANA***” DI MALL “TSR”)

Ruslim, Tommy Setiawan and Rahardjo, Mukti and Siswanto, Halim Putera PENGARUH TANGIBLE, RESPONSIVENESS, TRUST, COMMUNICATION, DAN SATISFACTION TERHADAP LOYALITAS (INVESTIGASI: BANK “DANA***” DI MALL “TSR”). PENGARUH TANGIBLE, RESPONSIVENESS, TRUST, COMMUNICATION, DAN SATISFACTION TERHADAP LOYALITAS (INVESTIGASI: BANK “DANA***” DI MALL “TSR”).

[img]
Preview
Text
buktipenelitian_10107001_5A120624.pdf

Download (671kB) | Preview

Abstract

Di zaman sekarang ini, bank merupakan bagian yang sulit terpisahkan dalam kehidupan terutama bagi mereka yang tinggal di daerah perkotaan, banyaknya keperluan baik dalam hal bertransaksi atau menabung membuat bank menjadi kebutuhan baik para pengusaha, pedagang maupun pekerja. Tetapi kebutuhan yang tinggi tersebut juga mendapat banyak persaingan yang ketat karena banyaknya bank-bank yang sudah ada membuat sejumlah bank mengalami likuidasi. Loyalitas konsumen yang sekarang sudah ada, sangatlah penting bagi kelangsungan hidup suatu perusahaan, dari penelitian para ahli terdahulu, tercatat sejumlah variabel-variabel independen yang dapat mempengaruhi loyalitas konsumen. Penelitian ini meneliti tentang pengaruh variabel tangible, responsiveness, trust, communication, satisfaction terhadap loyalitas nasabah pada Bank Dana*** di Mall “TSR”, dari 50 sampel responden yang diambil, dengan menggunakan convenient sampling dan dengan model regresi diperoleh hasil bahwa variabel tangible, responsiveness, trust, communication, satisfaction memiiki pengaruh positif terhadap loyalitas, namun hanya variabel responsiveness, communication dan satisfaction yang pengaruhnya signifikan.

Item Type: Article
Subjects: Penelitian > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Puskom untar untar
Date Deposited: 16 Nov 2020 07:49
Last Modified: 16 Nov 2020 07:53
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/13270

Actions (login required)

View Item View Item