PREDIKSI FINANCIAL DISTRESS DENGAN PENDEKATAN ALTMAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI INDONESIA

Yusbardin, Review PREDIKSI FINANCIAL DISTRESS DENGAN PENDEKATAN ALTMAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI INDONESIA. PREDIKSI FINANCIAL DISTRESS DENGAN PENDEKATAN ALTMAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI INDONESIA.

[img]
Preview
Text
buktipenelitian_10189056_4A173922.pdf

Download (564kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan memprediksi kemungkinan terjadinya financial distress pada perusahaan manufaktur yang ada di Indonesia periode 2013-2017. Pendekatan yang dilakukan untuk memprediksi financial distress dengan melihat pengaruh beberapa rasio yaitu Leverage (DAR), Profitabilitas (ROA), Likuiditas (Current Ratio), dan Firm Size (variabel x) terhadap financial distress yang diukur dengan pendekatan altman (variabel Y). Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi berganda. Uji T secara parsial dan Uji F secara bersama sama. Program analisis data yang digunakan adalah eviews6.Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara Leverage (DAR), Profitabilitas (ROA), Likuiditas (Current Ratio), dan Firm Size baik secara bersama-sama maupun secara parsial terhadap Financial Distress (Zscore) manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2013-2017.

Item Type: Article
Subjects: Penelitian > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Puskom untar untar
Date Deposited: 08 Dec 2020 12:16
Last Modified: 08 Dec 2020 12:16
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/13340

Actions (login required)

View Item View Item