RASIONALITAS PENGGUNAAN ANTIBIOTIK SERTA POLA PENYEBARAN DAN POLA RESISTENSI MIKROORGANISME PADA PASIEN PNEUMONIA DAN INFEKSI SALURAN KEMIH PERIODE JANUARI 2016 - DESEMBER 2018 DI RUMAH SAKIT SWASTA, JAKARTA BARAT

Rianto, Louis (2019) RASIONALITAS PENGGUNAAN ANTIBIOTIK SERTA POLA PENYEBARAN DAN POLA RESISTENSI MIKROORGANISME PADA PASIEN PNEUMONIA DAN INFEKSI SALURAN KEMIH PERIODE JANUARI 2016 - DESEMBER 2018 DI RUMAH SAKIT SWASTA, JAKARTA BARAT. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
1-Skripsi Louis Rianto 405160055 pdf.pdf

Download (398kB)
[img] Text
2-Skripsi Louis Rianto 405160055 pdf.pdf

Download (95kB)

Abstract

ABSTRACT Infections can be caused by various types of microbes. Although the prevalence of non-infectious diseases has dominated the world in this era, infectious diseases are still a thread in the upcoming time by contributing as the second largest cause of death in Indonesia with 174 cases out of 1000. For instance, the way pneumonia holds the second highest world record to cause death by its complications and urinary tract infection (UTI) is the one with highest morbidity rate among all urinary tract diseases proved that both of these infectious diseases are about to be a thread in the future. The increasingly irrational uses of antibiotics prompted a new problem as the microbes became resistant. The seriousness of this problem is showed in a data by CDC where 23,000 people in United States died due to the resistance. Therefore, a pattern of antibiotic’s sensitivity and resistance is needed to see which are sensitive and which are not. This research discusses the pattern of microbes resistance, its spread, and the rationality of antibiotics usage against it. This is a descriptive study with cross-sectional research design. This research took place at X hospital with 30 respondents from patients' medical records who had positive culture results and received antibiotics. The details taken are types of the microbes based on culture results and the antibiotic regiments that are used. Based on the data gathered, it was found that Klebsiella Pneumonia is the most common cause of pneumonia, whereas Escherechia Coli is the most common bacteria that leads to UTI. The results are that while E.Coli is sensitive to Cefepime, Cefotaxime, Ceftazidime, Ceforim, and Ampicilin-sulbactam, it is resistance to Ampicilin. The highest sensitivity rate for Klebsiella is Cefotaxime, and it is resistance to Amikasin, Ampicilin, and Ampicilin-Sulbactam. The usage of antibiotics at X hospital are mostly less sensitive. Keywords: microorganism, antibiotic, pneumonia, UTI ABSTRAK Penyakit infeksi dapat disebabkan oleh berbagai macam mikroorganisme. Walaupun prevalensi penyakit non-infeksi lebih mendominasi di era sekarang ini, namun penyakit infeksi masih merupakan ancaman kesehatan di masa mendatang dengan menyumbang angka kematian terbesar kedua di Indonesia sebanyak 174 dari 1000 kasus. Begitupun pneumonia yang menyumbang kematian terbesar kedua di dunia akibat komplikasinya dan ISK yang merupakan penyebab morbiditas tinggi dalam penyakit saluran kemih menunjukkan kedua penyakit infeksi ini menjadi penyulit di masa mendatang. Semakin maraknya penggunaan antibiotik yang tidak rasional juga mendatangkan masalah baru dikarenakan mikroorganisme penyebab infeksi tersebut semakin resisten. Keseriusan masalah ini ditunjukkan dengan data CDC dimana 23.000 orang di Amerika Serikat meninggal akibat resistensi tersebut. Sehingga pola sensitifitas dan resistensi antibiotik di perlukan untuk melihat antibiotik mana yang sensitif atau resisten. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola penyebaran, pola resistensi mikroorganisme, serta rasionalitas penggunaan antibiotiknya. Jenis penelitian ini bersifat deskriptif dengan desain penelitian cross-sectional. Penelitian ini dilakukan di Rumah Sakit X dengan menggunakan 30 responden dari rekam medik pasien kultur positif dan menerima pengobatan antibiotik. Data yang diambil yaitu jenis mikroorganisme dari hasil kultur dan regimen antibiotik yang digunakan. Dari hasil pengumpulan data, didapatkan bakteri terbanyak pneumonia adalah Klebsiella Pneumonia dan ISK adalah Escherechia Coli. Dengan hasil sensitifitas Klebsiella adalah cefepime, cefotaxime, ceftazidime, ceforim, dan ampicilin-sulbactam. Resistensi tertinggi pada Klebsiella adalah Amikasin, Ampisilin, dan Ampisilin-sulbactam. Dan hasil sensitifitas tertinggi pada E.Coli adalah cefotaxime. Dan resistensi tertinggi pada Escherechia Coli adalah Ampisilin. Penggunaan antibiotik di Rumah Sakit X banyak dikategorikan dalam kategori IV yang kebanyakannya kurang sensitif. Kata kunci: mikroorganisme, antibiotik, pneumonia, ISK

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Gunawan, Paskalis Andrew
Uncontrolled Keywords: mikroorganisme, antibiotik, pneumonia, ISK, microorganism, antibiotic, pneumonia, UTI
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Kedokteran
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran
Depositing User: FK Perpus
Date Deposited: 23 Apr 2021 06:11
Last Modified: 23 Apr 2021 06:11
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/15126

Actions (login required)

View Item View Item