Saputra, Kevin Eka (2013) Rumah cerita Indonesia (ARS - 3879). Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.
![]() |
Text
315080139_Kevin Eka Saputra_05 Abstrak.pdf Download (9kB) |
Abstract
Ke majemukan Kota Jakarta menyebabkan timbulnya berbagai kegiatan bagi masyarakatnya. Salah satu hal yang tidak dapat lepas dari kegiatan masyarakat adalah membaca. Namun sastra Cergam dan CerSil ini tidak terlalu diminati padahal sebelumnya pernah mengalami masa jayanya. Sastra ini harus diperkenalkan kembali agar salah satu identitas budaya bangsa Indonesia tidak hilang, serta membangkitkan para pengarang dari dalam negeri untuk bersaing dengan pengarang-pengarang dari luar negeri yang banyak menyerbu. Proyek Rumah Cerita Indonesia merupakan sebuah proyek yang bertujuan mengembangkan dan memajukan sastra Cergam dan CerSil dimata masyarakat Indonesia akan kemampuan bangsa sendiri yang tidak kalah dari bangsa lainnya, sekaligus menciptakan ruang bagi masyarakat untuk menjadi tempat informasi mengenai cerita Indonesia, dan menghapus citra buruk dari CerGam yang ada di masyarakat.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | Skripsi/Tugas Akhir Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Teknik |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Arsitektur |
Depositing User: | TDI Family perpus |
Date Deposited: | 23 Apr 2021 08:47 |
Last Modified: | 19 Jan 2025 04:32 |
URI: | http://repository.untar.ac.id/id/eprint/18858 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |