PENGARUHGOOD CORPORATE GOVERNANCE, LEVERAGE, MANAGERIAL OWNERSHIP DAN INTELLECTUAL CAPITALTERHADAP FIRM VALUE PADA PERUSAHAAN YANG MEMILIKI NILAI GCG PERIODE 2009-2015

Ruana, Cynthia (2019) PENGARUHGOOD CORPORATE GOVERNANCE, LEVERAGE, MANAGERIAL OWNERSHIP DAN INTELLECTUAL CAPITALTERHADAP FIRM VALUE PADA PERUSAHAAN YANG MEMILIKI NILAI GCG PERIODE 2009-2015. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Cynthia Ruana 115150401 Abstrak.pdf

Download (2MB)

Abstract

Tujuan utama dari manajemen keuangan salah satunya yaitu memaksimalkan kekayaan pemegang saham yang dapat dilihat dari Firm Value.Persaingan yang semakin ketat membuat perusahaan harus mampu menciptakan sesuatu serta memperhatikan faktor-faktor yang dapat meningkatkan Firm Value. Untuk mewujudkan hal tersebut maka diperlukannya komitmen serta prinsip yang saling terintegrasi antara manajer, kreditur, karyawan, pemegang saham, maupun pihak yang saling berkepentingan. Tujuandari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh GCG,Leverage, Managerial Ownership, dan Intellectual Capital terhadap Firm Value. Sampel terdiri dari 17 perusahaan yang mengemukakan nilai GCG selama periode 2009-2015. Analisis dilakukan dengan cara menggunakan Analisis Regresi Data Panel dengan metode Random Effect untuk menguji hipotesis. Hasil menunjukkan bahwa DER dan VAIC memiliki pengaruh signifikan terhadap Firm Value dengan arah yang berbeda, dimana DER memiliki arah yang negatif dan VAIC memiliki arah yang positif. Sedangkan, GCG dan MOWN memiliki arah positif namun tidak signifikan terhadap Firm Value.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 26 Apr 2021 03:15
Last Modified: 26 Apr 2021 03:15
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/21507

Actions (login required)

View Item View Item