HUBUNGAN HIPERTENSI TERHADAP KEJADIAN INFARK MIOKARD AKUT DI RSUD CENGKARENG

RIYANTO, MEDWIN ADRIAN (2019) HUBUNGAN HIPERTENSI TERHADAP KEJADIAN INFARK MIOKARD AKUT DI RSUD CENGKARENG. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
top.pdf

Download (270kB)
[img] Text
1.pdf

Download (128kB)
[img] Text
2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (209kB)
[img] Text
3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (78kB)
[img] Text
4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9kB)
[img] Text
5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (39kB)
[img] Text
6.pdf

Download (6kB)
[img] Text
ref.pdf

Download (12kB)

Abstract

HUBUNGAN HIPERTENSI TERHADAP KEJADIAN INFARK MIOKARD AKUT DI RSUD CENGKARENG Infark miokard merupakan salah satu penyebab kematian utama di dunia. Berbagai macam faktor menunjukan keterlibatannya dalam menimbulkan infark miokard, salah satu faktor utamanya adalah hipertensi. Oleh sebab itu, penelitian ini dilakukan untuk mengetahui hubungan antara hipertensi dan infark miokard pada RSUD Cengkareng Jakarta Barat. Penelitian ini bersifat analitik cross-sectionalyang dilakukan pada 200 responden. Universitas Tarumanagara Pengumpulan data menggunakan metode random sampling, dengan cara penelitiannya dengan melakukan mengumpulkan rekam medis yang sesuai lalu data dari rekam medik diambil dan diolah serta mencari variablelain yang berhubungan dengan penelitian. Data yang diperoleh dilakukan uji Chi square dan didapatkan hasil perhitungan resiko dengan Relative Risk. Dari penelitian ini ditemukan responden dengan hipertensi sebesar 116 orang, responden dengan infark miokard sebesar 99 orang, dan responden hipertensi dengan infark miokard sebesar 77 orang. Dari penelitian ini ditemukan adanya hubungan yang bermakna antara hipertensi terhadap infark miokard (p-value < 0,001). Responden yang memiliki riwayat hipertensi memiliki resiko 2,54 kali lebih besar (RR = 2,54) terkena infark miokard dibandingkan responden tanpa riwayat hipertensi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Ariwibowo, David D.
Uncontrolled Keywords: Infark miokard, Hipertensi
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Kedokteran
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran
Depositing User: FK Perpus
Date Deposited: 03 May 2021 07:51
Last Modified: 03 May 2021 07:51
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/21559

Actions (login required)

View Item View Item