PENGARUH SALES GROWTH, AUDIT COMMITTEE, KOMISARIS INDEPENDEN DAN LEVERAGE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN PERDAGANGAN DAN JASA YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2017-2019

Harisanto, Vincentius (2021) PENGARUH SALES GROWTH, AUDIT COMMITTEE, KOMISARIS INDEPENDEN DAN LEVERAGE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN PERDAGANGAN DAN JASA YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2017-2019. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Vincentius Harisanto 125160177 JA.pdf

Download (876kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari pertumbuhan penjualan dan leverage terhadap nilai perusahaan, dan peran dari komite audit dan komisaris independen terhadap nilai perusahaan pada perusahaan perdagangan dan jasa yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama tahun 2017-2019. Sampel dipilih dengan metode purposive sampling dan data yang valid adalah 29 perusahaan dari 154 perusahaan. Teknik pengolahan data menggunakan program Eviews 11 dan Microsoft Excel 2019. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pertumbuhan penjualan dan leverage memiliki tidak berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan, sedangkan komite audit dan komisaris independen mempunyai tidak berpengaruh negatif terhadap nilai perusahaan. Implikasi dari penelitian ini adalah perlunya faktor lain untuk mendukung pertumbuhan penjualan dan leverage untuk mempengaruhi nilai perusahaan dan perlunya peningkatan peran untuk komite audit dan komisaris independen untuk meningkatkan nilai perusahaan yang akan memberikan sinyal yang baik bagi investor. Kata kunci : Pertumbuhan Penjualan, Komite Audit, Komisaris Independen, Leverage, Nilai Perusahaan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 29 Apr 2021 03:29
Last Modified: 29 Apr 2021 03:29
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/25597

Actions (login required)

View Item View Item