FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI NILAI PERUSAHAAN: STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PADA PERIODE 2014-2016

Lesmana, Christine (2018) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI NILAI PERUSAHAAN: STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PADA PERIODE 2014-2016. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

Full text not available from this repository.

Abstract

ujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah faktor-faktor leverage, ukuran perusahaan, kebijakan dividen dan kepemilikan manajerial mempengaruhi nilai perusahaan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia, khususnya tahun 2014-2016. Metode sampling yang digunakan adalah purposive sampling dengan jumlah total sampel 105 data yang merupakan laporan keuangan yang berasal dari www.idx.co.id. Pengolahan data dilakukan dengan cara melakukan uji statistika deskriptif, uji likelihood, uji hausman, dan uji hipotesis dengan menggunakan Eviews 9.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel independen dapat menjelaskan variabel dependennya sebesar 14,1776%; 85,8224% lainnya dipengaruhi oleh faktor-faktor lain yang tidak dimasukkan ke dalam model regresi. Variabel independen leverage mempengaruhi nilai perusahaan. Sedangkan ukuran perusahaan, kebijakan dividen dan kepemilikan manajerial tidak mempengaruhi nilai perusahaan. Kata Kunci: Nilai perusahaan, leverage, ukuran perusahaan, kebijakan dividen, kepemilikan manajerial This study aimed at finding out whether the factors such as leverage, firm size, dividend policy and manajerial ownership influence firm value on manufacturing companies listed in Indonesian Stock Exchange, especially during 2014-2016. The sampling method used purposive sampling with total sample 105 data which was financial statement from www.idx.co.id. The collected data were analyzed by using statistics descriptive, likelihood test, hausman test and hypothesis test by using Eviews 9.0. The research results that independent variables describe the dependent variable up to 14,1776% while 85,8224% is described by other factors. Independent variable. Leverage affects firm value while firm size, dividend policy and manajerial ownership do not affect firm value. Key words: Firm value, leverage, firm size, dividend policy, manajerial ownership

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 03 May 2021 04:25
Last Modified: 03 May 2021 04:25
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/27067

Actions (login required)

View Item View Item