Pengaruh kebijakan dividen, kebijakan hutang, dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek indonesia pada tahun 2012-2014 / Kevin

Kevin, Kevin (2016) Pengaruh kebijakan dividen, kebijakan hutang, dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek indonesia pada tahun 2012-2014 / Kevin. Skripsi thesis, Universitas Tarumanegara.

[img] Text
Kevin 125120290 JA.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kebijakan dividen, kebijakan hutang, dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI pada periode 2012-2014. Metode penelitian yang di gunakan adalah metode penelitian kepustakaan dan metode purposive sampling. Penelitian ini memperoleh data dari laporan tahunan perusahaan manufaktur melalui website www.idx.co.id. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 24 perusahaan dan menggunakan SPSS versi 21.00. Hasil penelitian menunjukan bahwa kebijakan hutang dan profitabilitas pengaruh secara signifikan terhadap nilai perusahaan, sedangkan kebijakan dividen tidak berpengaruh secara signifikan terhadap nilai perusahaan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kebijakan dividen, Kebijakan hutang, Profitabilitas, Nilai perusahaan.
Subjects: Tesis > Pascasarjana
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Puskom untar untar
Date Deposited: 04 Jul 2018 02:49
Last Modified: 16 Jun 2023 03:41
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/2736

Actions (login required)

View Item View Item