PENGARUH SERVICE QUALITY DAN CUSTOMER SATISFACTION TERHADAP CUSTOMER LOYALTY PADA PENGGUNA LAYANAN TRANSJAKARTA DI JAKARTA

WONGSO, ALVIN (2020) PENGARUH SERVICE QUALITY DAN CUSTOMER SATISFACTION TERHADAP CUSTOMER LOYALTY PADA PENGGUNA LAYANAN TRANSJAKARTA DI JAKARTA. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Alvin Wongso 115150223 JA.pdf

Download (486kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh service quality dan customer satisfaction terhadap customer loyalty pengguna layanan Transjakarta di Jakarta. Data yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 100 sampel dari pengguna layanana Transjakarta di Jakarta. Sampel diambil menggunakan teknik Simple Random Sampling dengan metode keusioner dan teknik analisis data yang menggunakan pendekatan kuantitatif. Hasil penelitian menunjukan bahwa service quality dan customer satisfaction berpengaruh terhadap customer loyalty secara positif. Prof. Dr. Ir. Carunia Mulya Firdausy M.A.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 26 Aug 2021 04:58
Last Modified: 26 Aug 2021 04:58
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/29349

Actions (login required)

View Item View Item