Pengaruh tekanan, kesempatan dan rasionalisasi terhadap deteksi kecurangan pada presepsi auditor eksternal dan auditor internal / VIVIANY HARUN

Harun, Viviany (2016) Pengaruh tekanan, kesempatan dan rasionalisasi terhadap deteksi kecurangan pada presepsi auditor eksternal dan auditor internal / VIVIANY HARUN. Skripsi thesis, Universitas Tarumanegara.

Full text not available from this repository.

Abstract

Tujuan penelitian adalah untuk mengevaluasi pengaruh tekanan, kesempatan, dan rasionalisasi terhadap deteksi kecurangan pada presepsi auditor eksternal dan presepsi auditor internal. Penelitian ini menggunakan data primer yang didapatkan langsung dari responden, dengan cara menyebarkan kusioner kepada para auditor baik auditor eksternal di Kantor Akuntan Publik maupun auditor internal yang bekerja di perusahaan terbuka di Wilayah DKI Jakarta. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tekanan, kesempatan, dan rasionalisasi berpengaruh positif terhadap deteksi kecurangan baik menurut auditor eksternal maupun auditor internal.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Puskom untar untar
Date Deposited: 05 Jul 2018 02:06
Last Modified: 05 Jul 2018 02:06
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/2944

Actions (login required)

View Item View Item