PENGARUH STRUKTUR MODAL, LIKUIDITAS DAN UKURAN PERUSAHAN TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN

HARSONO, AMELIA (2020) PENGARUH STRUKTUR MODAL, LIKUIDITAS DAN UKURAN PERUSAHAN TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

Full text not available from this repository.

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk melihat pengaruh struktur modal, likuiditas dan ukuran perusahaan terhadap kinerja keuangan perusahaan yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia (BEI). Penelitian ini di analisis menggunakan alat regresi data panel dengan 85 perusahaan pada periode 2014-2018, menghasilkan 425 data observasi. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling. Data yang digunakan berupa data sekunder yaitu laporan keuangan. Pengolahan data menggunakan aplikasi e-views 10. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ukuran perusahaan berpengaruh pada kinerja keuangan perusahaan. Tetapi, struktur modal dan likuiditas tidak berpengaruh terhadap kinerja keuangan perusahaan. Pembimbing: Ary Satria Pamungkas S.E., M.M.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 31 May 2021 02:53
Last Modified: 15 May 2023 07:57
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/30078

Actions (login required)

View Item View Item