ANALISIS PENGARUH NET PROFIT MARGIN, SALES GROWTH, UKURAN PERUSAHAAN, STRUKTUR AKTIVA TERHADAP STRUKTUR MODAL PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2008-2010

Irawan, Reeve Sutta (2012) ANALISIS PENGARUH NET PROFIT MARGIN, SALES GROWTH, UKURAN PERUSAHAAN, STRUKTUR AKTIVA TERHADAP STRUKTUR MODAL PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2008-2010. Skripsi thesis, UNIVERSITAS TARUMANAGARA.

Full text not available from this repository.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menyelidiki pengaruh net profit margin, sales growth, ukuran perusahaan terhadap struktur modal. Penelitian ini menggunakan data-data perusahaan manufaktur periode 2008-2010 dari Bursa Efek Indonesia (BEI). Data yang diperoleh akan diolah dengan menggunakan Microsoft Excel 2007, kemudian dianalisis dengan bantuan program komputer SPSS for Windows 17,00. Dengan tingkat keyakinan 95%, hasil penelitian menunjukkan bahwa net profit margin dan struktur aktiva berpengaruh terhadap struktur modal. Sedangkan growth sales dan ukuran perusahaan tidak berpengaruh terhadap struktur modal. Dengan uji F (Anova), hasil penelitian menunjukkan bahwa net profit margin, sales growth, ukuran perusahaan dan struktur aktiva berpengaruh secara bersama-sama terhadap struktur modal.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 04 Jun 2021 03:28
Last Modified: 04 Jun 2021 03:28
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/30540

Actions (login required)

View Item View Item