PENGARUH JARINGAN SOSIAL, KREATIVITAS, PENGETAHUAN PASAR KEWIRAUSAHAAN, DAN ALERTNESS TERHADAP PELUANG USAHA MAHASISWA EKONOMI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS TARUMANAGARA

DELICIA, ANASTASIA (2019) PENGARUH JARINGAN SOSIAL, KREATIVITAS, PENGETAHUAN PASAR KEWIRAUSAHAAN, DAN ALERTNESS TERHADAP PELUANG USAHA MAHASISWA EKONOMI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS TARUMANAGARA. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Anastasia Delicia 115150160 JA.pdf

Download (409kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh jaringan sosial, kreativitas, pengetahuan pasar kewirausahaan, dan alertness terhadap peluang usaha mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Tarumanagara. Penelitian ini menggunakan metode pengambilan sampel adalah non-probability sampling dengan jumlah sampel yang diambil dalam penelitian ialah 150 responden mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Tarumanagara. Kuesioner ini dibagikan kepada responden jurusan Ekonomi. Metode analisis data menggunakan SEM (Structural Equation Modelling) dengan program SmartPLS. Hasil penelitian ini menunjukan terdapat pengaruh jaringan sosial, kreativitas, pengetahuan pasar kewirausahaan, dan alertness terhadap peluang usaha. Kata Kunci : Jaringan usaha, kreativitas, pengetahuan pasar kewirausahaan, alertness dan peluang usaha. Pembimbing: Sarwo Edy Handoyo, S.E., M.M., Dr.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 30 Jun 2021 04:37
Last Modified: 30 Jun 2021 04:37
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/31382

Actions (login required)

View Item View Item