PENGARUH TANGGUNG JAWAB SOSIAL DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN LOGAM DAN SEJENISNYA YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

SANJAYA, BILLY (2019) PENGARUH TANGGUNG JAWAB SOSIAL DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN LOGAM DAN SEJENISNYA YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Billy Sanjaya 115150375 JA.pdf

Download (606kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh tanggung jawab sosial dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan logam dan sejenisnya yang terdaftar di BEI periode 2014-2018. Penelitian ini menggunakan metode sensus dimana terdapat 12 perusahaan pada sektor logam dan sejenisnya yang terdaftar di BEI dan telah go-public pada periode 2014-2018. Data di proses dengan menggunakan program Eviews 9.0 Hasil penelitian ini menunjukan bahwa tanggung jawab sosial secara bersamaan mempunyai pengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan logam dan sejenisnya sementara profitabilitas tidak mempunyai pengaruh signifikan terhadap nilai perushaan logam dan sejenisnya Pembimbing: Nuryasman MN, S.E., M.M., Dr.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 30 Jun 2021 05:07
Last Modified: 30 Jun 2021 05:07
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/31392

Actions (login required)

View Item View Item