PENGARUH KOMPENSASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PT. X

BUNANDA, ELVIN ADRIAN (2019) PENGARUH KOMPENSASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PT. X. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Elvin Adrian Bunanda 115150250 JA.pdf

Download (309kB)

Abstract

Penelitian ini memiliki dua tujuan, yang pertama yaitu untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh kompensasi terhadap kepuasan kerja karyawan dan yang kedua yaitu untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh lingkungan kerja terhadap kepuasan kerja karyawan. Peneliti memilih subjek penelitian terhadap karyawan di salah satu perusahan yang terletak di Jakarta dan Peneliti mengharuskan untuk menyamarkan identitas dari perusahaan tersebut. Peneliti mengambil jumlah sampel sebanyak 51 responden dan penelitian ini menggunakan SmartPLS. Dengan menggunakan convenience sampling, temuan pada penelitian ini menunjuakan bahwa kompensasi dan lingkungan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan. Pembimbing: Joyce Angelique Turangan S.E., M.Pd.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 30 Jun 2021 07:40
Last Modified: 30 Jun 2021 07:40
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/31419

Actions (login required)

View Item View Item