Pengaruh kemampuan, pelatihan dan kompensasi terhadap kinerja karyawan PT Tupperware Cabang Jalan Panjang, Jakarta Barat

Filbert, Hansel (2019) Pengaruh kemampuan, pelatihan dan kompensasi terhadap kinerja karyawan PT Tupperware Cabang Jalan Panjang, Jakarta Barat. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Hansel Filbert 115150209 JA.pdf

Download (276kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini memiliki tiga tujuan, yaitu mengethaui apakah terdapat pengaruh kemampuan terhadap kinerja karyawan, pengaruh pelatihan terhadap kinerja karyawan dan pengaruh kompensasi terhadap kinerja karyawan. Peneliti mengambil sampel sebanyak 100 responden pada PT Tupperware cabang Jalan Panjang, Jakarta Barat dengan menggunakan kuisioner. Metode penelitian ini menggunakan SmartPLS. Pengujian hipotesis yang dilakukan dalam penelitian ini adalah terhadap pengaruh positif dan signifikan kemampuan, pelatihan, dan kompensasi terhadap kinerja karyawan. Kata kunci: Kemampuan, Pelatihan, Kompensasi, Kinerja Karyawan Pembimbing: M. Tony Nawawi, Drs., M.M.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 01 Jul 2021 04:24
Last Modified: 01 Jul 2021 04:24
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/31460

Actions (login required)

View Item View Item