Yoga Dan Kreativitas (Gerakan Yoga Suryanamaskar, Pranamaya, Dan Savasana).

RIDASTI, RABIATI ISMI (2017) Yoga Dan Kreativitas (Gerakan Yoga Suryanamaskar, Pranamaya, Dan Savasana). Skripsi thesis, UNIVERSITAS TARUMANEGARA.

Full text not available from this repository.

Abstract

Umumnya, masyarakat masih menilai bahwa Yoga dilakukan hanya karena mengikuti trend. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana gerakan Yoga dapat mengembangkan kreativitas seseorang. Topik penelitian ini adalah yoga dan kreativitas (gerakan Yoga Suryanamaskar, Pranamaya, dan Savasana). Penelitian ini berfokus pada bagaimana proses kreativitas dibentuk oleh gerakan Yoga. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah gerakan Yoga dan kreativitas. Penelitian ini ditinjau melalui pendekatan observasi dan wawancara mendalam. Bentuk penelitiannya adalah deskriptif kualitatif. Hasil yang ditemukan di dalam penelitian yaitu gerakan Yoga berupa Suryanamaskar, Pranamaya, dan Savasana dapat membantu mengembangkan kreativitas pada diri seseorang. Kata kunci: Yoga, Gerakan Yoga, Kreativitas

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Yoga,Gerakan Yoga,Kreativitas
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ilmu Komunikasi
Divisions: Fakultas Ilmu Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Puskom untar untar
Date Deposited: 05 Jul 2018 07:44
Last Modified: 05 Jul 2018 07:44
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/3163

Actions (login required)

View Item View Item