STRATEGI, KOMUNIKATIF, PERSONALITY, DAN MOTIVASI TERHADAP ENTREPRENURIAL LEADERSHIP PADA USAHA KECIL DAN MENENGAH DI JAKARTA

SANJAYA, MATIAS RADITYA IWAN (2019) STRATEGI, KOMUNIKATIF, PERSONALITY, DAN MOTIVASI TERHADAP ENTREPRENURIAL LEADERSHIP PADA USAHA KECIL DAN MENENGAH DI JAKARTA. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Matias Raditya Iwan Sanjaya 115150427 JA.pdf

Download (525kB)

Abstract

Penelitian ini meneliti variabel strategi, komunikatif, personality dan motivasi terhadap entrepreneurial leadership para UKM di Jakarta. Penelitian ini didasarkan pada 100 tanggapan responden yang di kumpulkan melalui survei manual. Metode penelitian yang digunakan adalah metode analisis linear berganda dengan SPSS 21.0 dan hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel strategi berhubungan positif dengan entreprenuerial leadership, serta variabel komunikatif berhubungan positif dengan entreprenuerial leadership, kemudian variabel personality berhubungan positif terhadap entrepreneurial leadership, dan variabel motivasi berhubungan positif terhadap entrepreneurial leadership. Tidak hanya itu, penelitian ini juga menguji bahwa ke empat variabel bebas secara simultan berhubungan positif terhadap entrepreneurial leadership pada sistem kepemimpinan UKM di Jakarta. Kata Kunci : Strategi, Komunikasi, Kepribadian, Motivasi, dan Kepemimpinan Kewirausahaan Pembimbing: HETTY KARUNIA TUNJUNGSARI, S.E., M.Si., Dr.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 21 Jul 2021 07:49
Last Modified: 21 Jul 2021 07:49
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/31834

Actions (login required)

View Item View Item