ANALISIS PENERAPAN REKONSILIASI FISKAL LAPORAN KEUANGAN DALAM MENENTUKAN PAJAK PENGHASILAN BADAN TERUTANG PADA PT. XXX TAHUN 2018

SANI, NIKOMANG KANDY (2020) ANALISIS PENERAPAN REKONSILIASI FISKAL LAPORAN KEUANGAN DALAM MENENTUKAN PAJAK PENGHASILAN BADAN TERUTANG PADA PT. XXX TAHUN 2018. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Nikomang Kandy Sani 125160099 JA.pdf

Download (324kB)

Abstract

ABSTRACT The purpose of this research is to determine whether PT. XXX has made a fiscal reconciliation based on the current taxation laws. Researchers also tested whether PT. XXX has calculated the Unpaid Corporate Income Tax based on the current taxation laws and made a comparison between the calculation of the Unpaid Corporate Income Tax before analysis with the calculation of the Unpaid Corporate Income Tax after analysis. The financial statements used in this study are the financial statements of PT. XXX 2018. Keywords : fiscal reconciliation, positive correction, negative correction, fiscal financial report ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah PT. XXX sudah melakukan rekonsiliasi fiskal berdasarkan Undang-Undang perpajakan yang berlaku saat ini. Peneliti juga menguji Apakah PT. XXX sudah melakukan perhitungan Pajak Penghasilan Badan Terutang berdasarkan Undang-Undang perpajakan yang berlaku saat ini serta melakukan perbandingan antara perhitungan Pajak Penghasilan Badan Terutang sebelum di analisis dengan perhitungan Pajak Penghasilan Badan Terutang sesudah di analisis. Laporan keuangan yang di gunakan dalam penelitian ini adalah laporan keuangan PT.XXX tahun 2018. Kata Kunci : Rekonsiliasi fiskal, koreksi positif, koreksi negatif, laporan keuangan fiskal

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 15 Nov 2021 04:06
Last Modified: 15 Nov 2021 04:06
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/33026

Actions (login required)

View Item View Item