PERAN CUSTOMER RELATIONS DALAM MENERAPKAN KEBIJAKAN BARU UNTUK MEMBANGUN HUBUNGAN YANG BAIK DENGAN KONSUMEN (STUDI PADA PT. JASA MARGA (PERSERO) Tbk.)

RACHMAWATI, PRICILLA INTAN (2017) PERAN CUSTOMER RELATIONS DALAM MENERAPKAN KEBIJAKAN BARU UNTUK MEMBANGUN HUBUNGAN YANG BAIK DENGAN KONSUMEN (STUDI PADA PT. JASA MARGA (PERSERO) Tbk.). Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

Full text not available from this repository.

Abstract

PT. Jasa Marga (Persero) adalah salah satu lembaga milik pemerintah yang bertugas merencanakan, membangun, mengoperasikan dan memelihara jalan tol agar dapat berfungsi sebagai jalan bebas hambatan yang memberikan kenyamanan kepada pengguna jalan agar terhindar dari kemacetan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Bagaimana cara perusahaan membangun hubungan dengan konsumen ketika perusahaan menerapkan kebijakan baru, Mengetahui bagaimana respon masyarakat kepada kebijakan baru yang dibuat oleh perusahaan dan bagaimana Customer Relations berperan dalam memberikan pelayanan sebagai bagian dari Public Relations. Penelitian ini dilakukan dengan pendekatan Kualitatif, dengan menggunakan metode Studi Kasus dengan teknik pengumpulan data wawancara, observasi, keperpustakaan, internet, dan dokumen. Informan dalam penelitian ini adalah Customer Relations PT. Jasa Marga, petugas LJO PT. Jasa Marga dan dua orang Konsumen jalan tol. Hasil kesimpulan dari penelitian ini adalah PT. Jasa Marga selalu memberikan informasi kepada konsumen dan masyarakat tentang kebijakan-kebijakan baru yang di buat dan diterapkan oleh perusahaan sehingga perusahaan dapat lebih mendekatkan diri dengan konsumen serta telah memberikan pelayanan kepada konsumen dengan sebaik mungkin dan selalu membangun hubungan yang baik dengan konsumen. Kata kunci: Customer Relations, Penerapan Kebijakan Baru, Membangun Komunikasi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ilmu Komunikasi
Divisions: Fakultas Ilmu Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: FIKOM Perpus
Date Deposited: 18 Nov 2021 06:34
Last Modified: 18 Nov 2021 06:34
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/33106

Actions (login required)

View Item View Item