ANALISIS LAPORAN KEUANGAN PADA PT.EVA SHANTY PERSADA ABADI DALAM RANGKA PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) BADAN TAHUN 2017

ANDRINA, PITHALOKA YANU (2019) ANALISIS LAPORAN KEUANGAN PADA PT.EVA SHANTY PERSADA ABADI DALAM RANGKA PERHITUNGAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) BADAN TAHUN 2017. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara Fakultas Ekonomi.

[img] Text
Pithaloka Yanu Andrina 125130584 JA.pdf

Download (1MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah perusahaan sudah melakukan perhitungan pajak penghasilan badan sudah sesuai dengan dengan peraturan yang berlaku dan apakah rekonsiliasi fiskal yang dilakukan perusahaan sudah sesuai dengan peraturan yang berlaku. Subyek penelitian penulis adalah PT. Eva Shanty Persada Abadi. Obyek yang digunakan dalam penelitian ini adalah Laporan Keuangan tahun 2017. Teknik pengolahan data menggunakan proses editing, coding, penyusunan dalam bentuk tabel dan analisis. Hasil pengujian menyimpulkan PT. Eva Shanty Persada Abadi menggunakan Laporan Keuangan, karena PPh badan yang dibayar oleh perusahaan dua kali bayar pajak. Kata Kunci:Pajak Penghasilan, Rekonsiliasi Fiskal The purpose of this research is to know whether the company has calculated the corporate income tax in accordance with the applicable regulations and whether the fiscal reconciliation carried out by the company is in accordance with applicable regulations. The research subject of the author is PT. Eva Shanty Persada Abadi. The results used in this study are the 2017 Financial Statements. Data processing techniques use the process of editing, coding, compiling in table form and analysis. The test results concluded that PT. Eva Shanty Persada Abadi uses the Financial Report, because the corporate income tax paid by the company twice pays tax. Keywords: Corporate Income , Fiscal Reconciliation

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 06 Jan 2022 03:51
Last Modified: 06 Jan 2022 03:51
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/33458

Actions (login required)

View Item View Item