PENGARUH LIKUIDITAS, LEVERAGE, RETURN ON ASSET (ROA), DAN DEWAN KOMISARIS INDEPENDEN (DKI) TERHADAP AGRESIVITAS PAJAK PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2012-2016

CHANDRA, NATALYA (2018) PENGARUH LIKUIDITAS, LEVERAGE, RETURN ON ASSET (ROA), DAN DEWAN KOMISARIS INDEPENDEN (DKI) TERHADAP AGRESIVITAS PAJAK PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2012-2016. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara Fakultas Ekonomi.

[img] Text
Natalya Chandra 125140255 JA.pdf

Download (410kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh likuiditas, leverage, return on asset dan dewan komisaris independen variabel independen terhadap agresivitas pajak perusahaan yang diproksikan dengan Effective Tax Rate (ETR) sebagai variabel dependen. Penelitian ini menggunakan metode purposive sampling terhadap perusahaan manufaktur di BEI periode 2012-2016, melalui metode ini dapatkan sebanyak 25 perusahaan. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda. Alat yang digunakan untuk menguji data secara statistik menggunakan software E-views versi 9.0. Hasil penelitian yang diperoleh adalah likuiditas berpengaruh negatif signifikan terhadap agresivitas pajak, sedangkan leverage, return on asset berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap agresivitas pajak dan dewan komisaris independen berpengaruh positif tidak signifikan terhadap agresivitas pajak. Kata kunci : likuditas, leverage, return on asset, dewan komisaris independen, dan agresivitas pajak. This study aims to examine and analyze the impact of liquidity, leverage, return on asset and independent commissioners (independen variable) against tax aggressiveness (dependent variable) proxied by Effective Tax Rate (ETR). This sampling technique using purposive sampling method against maunfactuing companies listed on Indonesia Stock Exchange for the year 2012 to 2016. Through this method obtained 25 companies. Data analysis technique used is multiple linear analysis. The statistical test equipment used is a program Econometric Views (Eviews) version 9.0. Results from this study indicate that the liquidity has a negative and significant effect on tax aggressiveness, meanwhile leverage, return on asset have a negative and not significant effect on tax aggressiveness and independent commissioners has a positive and not significant effect on tax aggressiveness. Key Word : liquidity, leverage, return on asset, independent commissioners, tax aggressiveness

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 09 Feb 2022 07:12
Last Modified: 09 Feb 2022 07:12
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/33893

Actions (login required)

View Item View Item