PENGARUH PENGUNGKAPAN INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP COST OF EQUITY PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2012-2015.

Merisa, Merisa (2017) PENGARUH PENGUNGKAPAN INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP COST OF EQUITY PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2012-2015. Skripsi thesis, UNIVERSITAS TARUMANAGARA.

[img] Text
125130108 Merisa Judul+Abstrak.pdf

Download (627kB)

Abstract

Tujuan penelitian adalah untuk menganalisis seberapa besar pengaruh pengungkapan intellectual capital yang terdiri dari human capital, structural capital dan relational capital terhadap cost of equity pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode penelitian tahun 2012-2015. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling, sehingga jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 24 perusahaan perbankan. Data diolah dengan menggunakan program IBM SPSS Statistics 21. Penelitian ini menggunakan teknik analisis regresi linear berganda dengan tingkat signifikasi sebesar 5%. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengungkapan human capita lmemiliki pengaruh signifikan positif terhadap cost of equity, sedangkan pengungkapan structural capital dan relational capital tidak memiliki pengaruh signifikan negatif terhadap cost of equity.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 19 Apr 2022 07:19
Last Modified: 19 Apr 2022 07:19
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/34975

Actions (login required)

View Item View Item