ANALISIS PERBEDAAN HARGA SAHAM, KAPITALISASI PASAR DANVOLUME PERDAGANGAN SAHAM SEBELUM DAN SAAT PANDEMI COVID 19 PADA SEKTOR PERTANIAN DAN PERTAMBANGAN

SURAMIN, LOUIS VIGO (2021) ANALISIS PERBEDAAN HARGA SAHAM, KAPITALISASI PASAR DANVOLUME PERDAGANGAN SAHAM SEBELUM DAN SAAT PANDEMI COVID 19 PADA SEKTOR PERTANIAN DAN PERTAMBANGAN. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Louis Vigo Suramin 125180134 JA.pdf

Download (428kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan harga saham, kapitalisasi pasar, dan volume perdagangan saham sebelum dan saat pandemi COVID-19 pada perusahaan sektor agrikultur dan pertambangan. Data yang digunakan dalam penelitian diambil dari 1 Januari hingga 30 April 2020. Teknik sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling dan pengolahan data menggunakan SPSS 25. Hasil uji menunjukkan adanya perbedaan antara harga saham sebelum dan saat COVID-19, kapitalisasi pasar sebelum dan saat COVID-19, dan volume perdagangan saham sebelum dan saat COVID-19 pada sektor agrikultur dan pertambangan. Kata Kunci: Harga Saham, Kapitalisasi Pasar, Volume Perdagangan Saham, COVID-19 The aim for this study is to find whether if there is a difference of stock price, market capitalization, and trading volume before and during COVID-19 pandemic on agriculture and mining sector. The data used for this research is taken from January 1st until April 30th 2020. The sampling technique used on this study was purposive sampling and processed using SPSS 25. The result shows that there are a difference between stock price before and during COVID-19, market capitalization before and during COVID-19, and trading volume before and during COVID-19 on both agriculture and mining sector. Key words: Stock Price, Market Capitalization, Trading Volume, COVID-19

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 30 May 2022 09:00
Last Modified: 07 Aug 2023 03:35
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/35657

Actions (login required)

View Item View Item