PENGARUH RETURN ON ASSET, EARNING PER SHARE DAN CURRENT RATIO TERHADAP HARGA SAHAM

DAMMAYANTI, SINTIA (2021) PENGARUH RETURN ON ASSET, EARNING PER SHARE DAN CURRENT RATIO TERHADAP HARGA SAHAM. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Sintia Dammayanti 125170171 JA .pdf

Download (709kB)

Abstract

This research aims to determine and analyze the effect of return in assets, earnings per share and current ratio on stock prices in manufacturing industries that have been listed on the Indonesia Stock Exchange in the period 2015 to 2019. The sample was selected by purposive sampling method after being calculated by the slofin method. The data that has been obtained by researchers and valid to be studied are 40 companies. The researcher uses data processing techniques using regression analysis assisted by the IBM SPSS version 23 program. The results obtained by this study indicate that return on assets and earnings per share have a significant effect on stock prices and the current ratio has no significant effect on stock prices. However, when it is examined again that return on assets, earnings per share and current ratio have a positive influence on stock prices. This makes investors look more at the return on assets and earnings per share which can increase stock prices than the current ratio. For further research, moderating variables can be added so that the results will be more varied than others. Keywords: Return on Asset, Earning per Share, Current ratio, Harga Saham Peneliatain ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh return in asset, earning per share dan current ratio terhadap harga saham pada industri manufaktur yang telah terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2015 sampai dengan 2019. Sampel dipilih dengan metode purposive sampling setelah dihitung dengan metode slofin. Data yang telah didapatkan oleh peneliti dan valid untuk diteliti sebanyak 40 perusahaan. Peneliti menggunakan teknik pengolahan data dengan memakai analisis regresi yang dibantu oleh program IBM SPSS versi 23. Hasil yang didapatkan oleh penelitian ini menunjukkan bahwa return on asset dan earning per share memilki pengaruh yang signifikan terhadap harga saham dan current ratio tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap harga saham. Tetapi, Ketika saat diteliti lagi bahwa return on asset, earning per share dan current ratio memiliki pengaruh positif terhadap harga saham. Hal ini membuat investor lebih melihat dari return on asset dan earning per share yang dapat meningkatkan harga saham dari pada current ratio. Untuk penelitian selanjutnya dapat menambahkan variabel moderasi agar hasil akan lebih bervariasi dari yang lainnya. Kata Kunci: Return on Asset, Earning per Share, Current Ratio, Harga Saham

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 02 Jun 2022 06:32
Last Modified: 24 Jul 2023 06:34
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/35782

Actions (login required)

View Item View Item