PENGARUH BRAND AWARENESS, PERCEIVED VALUE, DAN BRAND UNIQUENESS TERHADAP BRAND LOYALTY KONSUMEN ZARA DI JAKARTA BARAT

FEBRIAN, FERDY (2021) PENGARUH BRAND AWARENESS, PERCEIVED VALUE, DAN BRAND UNIQUENESS TERHADAP BRAND LOYALTY KONSUMEN ZARA DI JAKARTA BARAT. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Ferdy Febrian 115170144 JA.pdf

Download (826kB)

Abstract

Fast fashion is a term used to describe a highly profitable business model based on imitating catwalk trends and high fashion designs, and mass-producing them at a low cost. One of the famous fast fashion brands in Indonesia is Zara. But in the past few years, Zara's brand value has decreased. The purpose of this research is to examine whether 1) brand awareness can influence brand loyalty. 2) perceived value can influence brand loyalty. 3) brand uniqueness can influence brand loyalty. Purposive sampling method used by distributing online questionnaire with a sample of 208 respondents and then processed by using smartPLS-SEM. The result of this study indicate that brand awareness, perceived value, and brand uniqueness have a positive and significant influence towards brand loyalty. Keywords: brand awareness, perceived value, brand uniqueness, brand loyalty. Fast fashion merupakan istilah yang digunakan untuk menggambarkan model bisnis yang sangat menguntungkan berdasarkan meniru tren catwalk dan desain high-fashion, dan memproduksinya secara massal dengan biaya yang rendah. Salah satu brand fast fashion terkenal yang ada di Indonesia yaitu Zara. Namun dalam beberapa tahun terakhir, brand value Zara mengalami penurunan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji apakah 1) brand awareness dapat mempengaruhi brand loyalty. 2) perceived value dapat mempengaruhi brand loyalty. 3) brand uniqueness dapat mempengaruhi brand loyalty. Metode purposive sampling digunakan dengan menyebarkan kuesioner secara online dengan sampel berjumlah 208 responden, yang kemudian diolah menggunakan smartPLS-SEM. Hasil dari penelitian ini mengindikasikan bahwa brand awareness, perceived value, dan brand uniqueness memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap brand loyalty. Kata kunci: brand awareness, perceived value, brand uniqueness, brand loyalty.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 14 Jun 2022 03:23
Last Modified: 25 Jul 2023 03:59
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/36068

Actions (login required)

View Item View Item