PENGARUH CITRA MEREK, E-WOM, DAN KESADARAN MEREK TERHADAP NIAT MEMBELI MIE LEMONILO PADA PENGGUNA MARKETPLACE DI JAKARTA MELALUI LAZADA

HARTONO, JONATAN DWI (2021) PENGARUH CITRA MEREK, E-WOM, DAN KESADARAN MEREK TERHADAP NIAT MEMBELI MIE LEMONILO PADA PENGGUNA MARKETPLACE DI JAKARTA MELALUI LAZADA. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Jonathan Dwi Hartono 115170212 JA.pdf

Download (1MB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji citra merek, E-WOM, dan kesadaran merek dapat mempengaruhi niat membeli produk mie Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pengguna marketplace di Jakarta. Sampel pada penelitian ini sebanyak 100 responden dengan menggunakan metode non probability sampling dengan teknik purposive sampling. Teknik pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini menggunakan kuesioner yang disebarkan melalui sosial media. Software yang digunakan dalam penelitian ialah SmartPLS 3. Hasil dari penelitian ini menghasilkan variabel citra merek memiliki pengaruh positif dan tidak signifikan terhadap niat membeli produk mie Lemonilo di Jakarta melalui Lazada. Hasil dari penelitian ini juga menyatakan variabel E-WOM dan kesadaran merek memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap niat membeli produk mie sehat Lemonilo di Jakarta melalui Aplikasi Lazada. Kata Kunci: Citra Merek, E-WOM, Kesadaran Merek, Niat Membeli. The purpose of this study was to test brand image, E-WOM, and brand awareness that can affect the intention to buy noodle products. The population in this study were all marketplace users in Jakarta. The sample in this study was 100 respondents using non-probability sampling method with purposive sampling technique. The data collection technique used in this study used a questionnaire distributed through social media. The software used in this study is SmartPLS 3. The results of this study resulted in the brand image variable having a positive and insignificant effect on the intention to buy Lemonilo healthy noodle products in Jakarta through the Lazada application. The results of this study also state that the E-WOM variable and brand awareness have a positive and significant influence on the intention to buy Lemonilo healthy noodle products in Jakarta through the Lazada application. Keywords: Brand Image, E-WOM, Brand Awareness, Purchase Intention.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 14 Jun 2022 07:35
Last Modified: 25 Jul 2023 07:50
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/36109

Actions (login required)

View Item View Item