PENGARUH AUDIT TENURE, INDEPENDENSI, KOMPETENSI, PENGALAMAN, DAN SUPERVISI AUDIT TERHADAP KUALITAS AUDIT PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK (STUDI EMPIRIS PADA KAP DI JAKARTA TAHUN 2016)

Hardiman, Stefanus (2017) PENGARUH AUDIT TENURE, INDEPENDENSI, KOMPETENSI, PENGALAMAN, DAN SUPERVISI AUDIT TERHADAP KUALITAS AUDIT PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK (STUDI EMPIRIS PADA KAP DI JAKARTA TAHUN 2016). Masters thesis, UNIVERSITAS TARUMANAGARA.

[img] Text
Stefanus Hardiman 127132001 JA.pdf.pdf

Download (3MB)

Abstract

This research is aimed to examine the effect of audit tenure, independency, competency, experience and audit supervision either partially or simultaneously with audit quality of public accounting firm. The data source in this research are primay data by distributing questionnaires to 115 public accountants that are partner, managers and senior auditors who working on accounting firm in Jakarta. The methods of data analysis in this research are used multiple regression analysis by using SPSS program of version 23.0. Based on the result of this study and multiple regression analysis, obtained the result that there is a significant effect between audit tenure with audit quality by accounting firm. In addition it also obtained the result that there are significant effect of independencey, competency, experience and audit supervision with audit quality by accounting firm. Key words : audit tenure, independency, competency, experience, audit supervision, audit quality Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh audit tenure, independensi, kompetensi, pengalaman dan supervisi audit baik secara parsial maupun secara simultan dengan kualitas audit oleh kantor akuntan publik. Sumber data dalam penelitian ini adalah data primer dengan menyebarkan kuesioner kepada 115 auditor di akuntan publik yaitu partner, manager dan senior auditor yang bekerja pada KAP di Jakarta. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda dengan menggunakan program SPSS versi 23.0. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis regresi berganda, diperoleh hasil bahwa terdapat pengaruh signifikan antara audit tenure dengan kualitas audit kantor akuntan publik. Disamping itu juga diperoleh hasil bahwa terdapat pengaruh yang signifikan dari independensi, kompetensi, pengalaman dan supervisi audit terhadap kualitas audit kantor akuntan publik. Kata kunci : audit tenure, independensi, kompetensi, pengalaman, supervisi audit, kualitas audit

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Tesis
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 28 Jun 2022 07:56
Last Modified: 13 Apr 2023 04:37
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/36563

Actions (login required)

View Item View Item