PENGARUH PROFITABILITY, NON PERFORMING LOAN, FIRM SIZE TERHADAP CORPORATE VALUE PADA INDUSTRI PERBANKAN YANG TERCATAT DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) TAHUN 2018-2020

WIJAYA, SHARON ANGELINA (2022) PENGARUH PROFITABILITY, NON PERFORMING LOAN, FIRM SIZE TERHADAP CORPORATE VALUE PADA INDUSTRI PERBANKAN YANG TERCATAT DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) TAHUN 2018-2020. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Sharon Angelina Wijaya 115180011 JA.pdf

Download (456kB)

Abstract

The purpose of this research is to analyze the influence of Profitability, Non performing loan and Firm size on Corporate value simultaneously and partially. The population of this research are the listed Banking Firms in the Indonesia Stock Exchange (IDX) from 2018-2020 period. Sample was selected using purposive sampling method amounted to 24 firms. Data processed using Eviews 10 program. Simultaneously, the result of this study shows that Profitability, Non performing loan and Firm size do affect Corporate value. Partially, the result of this tudy shows that Profitability does affect Corporate value, Non performing loan does not affect Corporate value, Firm size does affect Corporate value. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh Profitability, Non performing loan dan Firm size terhadap Corporate value secara simultan dan parsial. Sampel pada penelitian ini adalah perusahaan Perbankan yang tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2018-2020. Sampel dipilih dengan metode purposive sampling yang berjumlah 24 perusahaan. Analisis data menggunakan program Eviews 10. Secara simultan, menunjukkan Profitability, Non performing loan dan Firm size berpengaruh terhadap Corporate value. Secara parsial, menunjukkan Profitability berpengaruh terhadap Corporate value, Non performing loan tidak berpengaruh terhadap Corporate value, Firm size berpengaruh terhadap Corporate value

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 30 Jun 2022 02:02
Last Modified: 30 Jun 2022 02:02
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/36608

Actions (login required)

View Item View Item