Hubungan Persepsi terhadap Sales Promotion Girl dan Intensi Meminta Informasi. Studi pada pengunjung pameran komputer

NOVELIANO, YOSI (2022) Hubungan Persepsi terhadap Sales Promotion Girl dan Intensi Meminta Informasi. Studi pada pengunjung pameran komputer. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
ilovepdf_merged (31).pdf

Download (117kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan persepsi terhadap sales promotion girl (SPG) dan intensi untuk meminta informasi.. Peneliti menggunakan alat ukur berupa kuesioner yang disusun berdasarkan skala Likert dan skala Semantic Differential. Data yang diperoleh telah dianalisa dengan bantuan program SPSS versi 15. Data keseluruhan partisipan berjumlah 85 orang dengan jenis kelamin laki-laki dan perempuan, yang berusia antara 18-49 tahun. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara persepsi terhadap SPG dan intensi meminta informasi. SPG yang dipersepsikan memiliki tubuh yang tinggi atau terlihat tinggi, dan menguasai produk secara teknis, dapat menimbulkan intensi untuk meminta informasi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Bp. P Tommy Y.S. Suyasa, M.Si., Psi
Uncontrolled Keywords: Intensi, Persepsi, Sales Promotion Girl, dan Informasi.
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Psikologi
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: Admin Fakultas Psikologi
Date Deposited: 30 Jun 2022 06:47
Last Modified: 30 Jun 2022 06:47
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/36667

Actions (login required)

View Item View Item