Motivasi pria melakukan pernikahan poligini

Junita, Fenny (2022) Motivasi pria melakukan pernikahan poligini. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
DAFTAR ISI (3).pdf

Download (200kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengungkap motivasi pria melakukan pernikahan poligini. Motivasi adalah proses internal yang terjadi dalam diri individu, yang mendorong dan menggerakkan individu bertingkah laku tertentu, dan mengarahkannya untuk mencapai tujuan tertentu. Poligini merupakan pernikahan seorang pria dengan lebih dari satu istri. Penggambilan data dalam penelitian ini menggunakan metode wawancara in-depth interview yang menyertakan empat orang subyek, yang dilakukan selama bulan April sampai Mei 2008. Subyek dalam penelitian ini adalah pria yang telah menginjak usia dewasa madya, dan memiliki dua istri. Berdasarkan wawancara yang dilakukan terhadap keempat subyek, diperoleh hasil bahwa kebutuhan seksual dan pemeliharaan biologis adalah hal yang memotivasi pria untuk melakukan poligini. Selain kebutuhan biologis, pria juga dapat termotivasi oleh cinta, dan rasa aman.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Meiske Y. Suparman, M.Psi. dan M. Nisfiannoor, M.Si., Psi.
Uncontrolled Keywords: motivasi, poligini, pria
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Psikologi
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: Admin Fakultas Psikologi
Date Deposited: 13 Jul 2022 07:19
Last Modified: 13 Jul 2022 07:19
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/36849

Actions (login required)

View Item View Item