Perancangan interior hotel Wyndham Garden Kuta Beach, Bali (DI - 2328)

Natasha, Natasha (2022) Perancangan interior hotel Wyndham Garden Kuta Beach, Bali (DI - 2328). Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Link Baca Online.pdf

Download (185kB)
[img] Text
615180091_NATASHA_FULLTEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Bali sangat terkenal dengan keindahaan alam seperti pantai serta kebudayaan. Keindahan dari budaya serta alam di Bali membuat sulit ditemukan di tempat lain sehingga turis mancanegara sangat terkesan dan membuat Bali menjadi salah satu tempat destinasi favorit bagi banyak wisatawan untuk berlibur. Pada tahun 2020, Pandemi covid-19 memasuki Indonesia yang mempengaruhi sektor pariwisata terutama perhotelan. Salah satu hotel yang terkena dampak yaitu Wyndham Garden Kuta Beach. Tujuan dari perancangan ini yaitu dapat memberikan kesan alam pada ruangan, menerapkan penggunaan material ramah lingkungan, serta penerapan material yang mudah dibersihkan guna untuk mengantispiasi penyebaran virus. Pada perancangan ini, metode yang digunakan adalah metode Rosemery Kilmer yang dibagi menjadi beberapa tahap yaitu commit, state, collect, analyze, ideate, choose, implement, evaluate. Citra yang dipilih untuk penerapan pada perancangan ini yaitu alam, budaya, dan dinamis. Perancangan pada Wyndham Garden Kuta Beach ini menerapkan konsep tema Balinese Culture and Nature dengan menggunakan gaya tropical. Gaya tropical akan memberikan kesan alam dengan menggunakan warna-warna coklat, hijau, putih, dan krem. Selain itu, material yang digunakan pada perancangan ini yaitu material ramah lingkungan seperti kayu, rotan, granite, keramik, dan bambu.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Alam, Bali, Desain Interior, Hotel, Tropis
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Seni Rupa dan Desain
Divisions: Fakultas Seni Rupa dan Desain > Desain Interior
Depositing User: TDI Family perpus
Date Deposited: 08 Aug 2022 04:50
Last Modified: 15 Aug 2022 09:21
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/36999

Actions (login required)

View Item View Item