PENGARUH SWITCHING BARRIER TERHADAP CUSTOMER CITIZENSHIP BEHAVIOR DENGAN BRAND ATTACHMENT SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PADA INDUSTRI PERHOTELAN DI JAKARTA

Jonathan, Richard (2022) PENGARUH SWITCHING BARRIER TERHADAP CUSTOMER CITIZENSHIP BEHAVIOR DENGAN BRAND ATTACHMENT SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PADA INDUSTRI PERHOTELAN DI JAKARTA. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Richard Jonathan Halim 115190090 JA.pdf

Download (650kB)

Abstract

Penelitian ini betujuan untuk menguji bagaimana Pengaruh Switching Barrier (SB) terhadap Customer Citizenship Behavior (CCB) melalui Brand Attachment (BA) pada beberapa jaringan hotel di Jakarta. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode nnon-probability sampling. Sampel dalam penelitian ini adalah 200 orang yang pernah menjadi tamu atau pelanggan dari salah salah satu jaringan hotel di Jakarta. Pengumpulan data dikakukan dengan menggunakan kuesioner dan untuk metode pengolahan data menggunakan metode Partial Least Square. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ketiga variabel tersebut yaitu Hambatan Berpindah (SB), Perilaku Kewarganegaraan Konsumen (CCB), dan Keterikatan Merek (BA), menunjukkan bahwa saling terdapat pengaruh yang signifikan pada beberapa jaringan hotel di Jakarta.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 30 May 2023 08:47
Last Modified: 05 Jun 2023 06:08
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/40355

Actions (login required)

View Item View Item