PENGARUH KOMPETENSI, INDEPENDENSI, DAN ETIKA PROFESI AUDITOR TERHADAP KUALITAS AUDIT

Colette, Ashley Eugenia (2023) PENGARUH KOMPETENSI, INDEPENDENSI, DAN ETIKA PROFESI AUDITOR TERHADAP KUALITAS AUDIT. Skripsi thesis, Fakultas Ekonomi dan Bisnis.

[img]
Preview
Text
Ashley Eugenia. C - 125200200 JA.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

A B STR A K PENGARUH KOMPETENSI, INDEPENDENSI, DAN ETIKA PROFESI AUDITOR TERJADAP KUALITAS AUDIT Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kompetensi, independensi, dan etika profesi auditor terhadap kualitas audit. Penelitian ini dilakukan melalui penyebaran kuesioner kepada auditor yang bekerja di kantor akuntan publik di Jakarta, menggunakan 87 sampel auditor eksternal. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif, dan seluruh variabel diukur menggunakan skala interval dan diolah menggunakan metode regresi linear berganda dengan Smart PLS. Hasil penelitian menunjukkan kompetensi dan etika profesi auditor berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kualitas audit, namun independensi menunjukkan memiliki pengaruh positif namun tidak signifikan. Implikasi dari penelitian ini adalah bahwa kantor akuntan publik dapat terus meningkatkan kualitas jasa auditnya dengan mempertahankan tingkat kompetensi yang tinggi dari auditornya melalui pembelajaran berkelanjutan dan pengalaman serta penerapan etika. Kata kunci: Kompetensi, independensi, etika profesi auditor, kualitas audit This study aims to gather empirical evidence on how the quality of audit produced is influenced by competence, independence, and professional ethics of auditors. This research was conducted through distribution of questionnaires to auditors working in public accounting firms based in Jakarta, using 87 samples. This study uses quantitative methods, and all variables were measured using interval scale and analyzed by multiple regression method using Smart PLS. The result shows that auditor’s competence, independence, and professional ethics have a positive influence on the resulting audit quality, however the influence of auditor’s independence is shown to have insignificant influence. The implications of this study are that public accounting firms can improve the audit service quality by maintaining high levels of competency of their auditor through continuous learning and practice along with implementation of ethics. Key words: Competence, independence, professional ethics, audit quality

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 06 Aug 2024 02:26
Last Modified: 06 Aug 2024 02:26
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/43627

Actions (login required)

View Item View Item