ANALISIS DAMPAK PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 KARYAWAN YANG TIDAK MEMILIKI NPWP TERHADAP PAJAK PENGHASILAN BADAN TERUTANG PADA PT. XYZ

WAHYUNI, DEBBY (2023) ANALISIS DAMPAK PAJAK PENGHASILAN PASAL 21 KARYAWAN YANG TIDAK MEMILIKI NPWP TERHADAP PAJAK PENGHASILAN BADAN TERUTANG PADA PT. XYZ. Masters thesis, Universitas Tarumanagara.

[img]
Preview
Text
Debby Wahyuni 126222111 JA.pdf

Download (423kB) | Preview

Abstract

PT. XYZ sebagai pemotong pajak penghasilan pegawai dan juga menanggung beban pajak yang harus dibayar kepada Negara. Pada bulan September 2023 PT. XYZ melakukan rekrutmen langsung (tanpa seleksi dan dokumentasi) terhadap 212 operator alat berat. Setelah dilakukan proses pendataan pegawai baru, diketahui ada 204 pegawai baru yang belum memiliki NPWP. Tujuan penelitian ini adalah memastikan tidak ada dampak negatif dari kondisi non NPWP bagi perusahaan. Metode analisis yang digunakan adalah metode deskriptif yang berarti mengumpulkan data, melakukan analisis, melakukan penelitian, menarik kesimpulan dan memberikan rekomendasi. Hasil perhitungan dengan asumsi masa kerja penuh 1 (satu) tahun masa pajak bagi pegawai tanpa NPWP dan PPh PSl 21 yang timbul sebesar Rp 1.788.973.672,- per tahun. Simulasi perhitungan dengan asumsi pegawai mempunyai NPWP dengan masa kerja penuh masa pajak 1 (satu) tahun menghasilkan PPh Pasal 21 sebesar Rp 1.46.872.043,-. Jadi ada kenaikan biaya tunjangan PPh Pasal 21 sebesar Rp. 328.101.629,- per tahun disebabkan oleh pegawai yang tidak memiliki NPWP. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan, penulis memberikan beberapa saran kepada perusahaan untuk meningkatkan kesadaran karyawan dalam memenuhi kewajiban perpajakannya. Kata Kunci: PPh Pasal 21, Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP), Tunjangan PPh Psl 21, Laba Bersih Perusahaan.PT. XYZ acts as a withholding agent for employee income tax and also bears the burden of taxes that must be paid to the State. In September 2023 PT. XYZ conducted direct recruitment (without selection and documentation) of 212 heavy equipment operators. After the new employee data collection process was carried out, it was discovered that there were 204 new employees who did not have a NPWP. The aim of this research is to ensure that there is no negative impact of non-NPWP conditions for companies. The analytical method used is a descriptive method which means collecting data, carrying out analysis, conducting research, drawing conclusions and providing recommendations. Calculation results assuming a full working period of 1 (one) year tax period for employees without NPWP and PPh PSl 21 which arises is IDR 1,788,973,672,- per year. Calculation simulation with the assumption that the employee has a NPWP with a full working tax period of 1 (one) year produces PPh Article 21 of IDR 1,46,872,043.-. So there is an increase in the cost of PPh Article 21 benefits by IDR. 328,101,629,- per year due to employees who do not have a NPWP. Based on the results of the research that has been carried out, the author provides several suggestions to companies to increase employee awareness in fulfilling their tax obligations. Keywords: PPh Article 21, Taxpayer Identification Number (NPWP), PPh Article 21 Allowance, Company Net Profit

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 13 Aug 2024 08:19
Last Modified: 13 Aug 2024 08:19
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/43828

Actions (login required)

View Item View Item