Pengauh Pertumbuhan Perusahaan, Leverage, dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan dengan Risiko Bisnis Sebagai Variabel Moderasi (Penelitian empiris pada sektor properti dan real estate di Bursa Efek Indonesia 2019-2022)

Putra, Fiqry Fachrezzy (2023) Pengauh Pertumbuhan Perusahaan, Leverage, dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan dengan Risiko Bisnis Sebagai Variabel Moderasi (Penelitian empiris pada sektor properti dan real estate di Bursa Efek Indonesia 2019-2022). Masters thesis, Universitas Tarumanagara.

[img]
Preview
Text
Fiqry Facrezzy Putra 127221008 JA.pdf

Download (946kB) | Preview

Abstract

Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh pertumbuhan perusahaan, leverage, dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan yang di moderasi oleh risiko bisnis, perusahaan sektor properti dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2019-2022. Metode penelitian yang digunakan adalah analisis regresi berganda dengan menggunakan EViews 12. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hanya variabel leverage yang mempunyai pengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan serta peran risiko bisnis dalam memoderasi leverage terhadap nilai perusahaan di Bursa Efek Indonesia, lalu untuk variabel yang tidak berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan yaitu pertumbuhan perusahaan dan profitabilitas serta peran risiko bisnis dalam memoderasi hubungan pertumbuhan perusahaan dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan. Kata Kunci: Nilai Perusahaan, Pertumbuhan Perusahaan, Leverage, Profitabilitas, dan Risiko Bisnis. The purpose of this study was to examine the effect of company growth, leverage, and profitability on firm value moderated by business risk, property and property and real estate sector companies listed on the Indonesia Stock Exchange in 2019- 2022. The research method used is multiple regression analysis using EViews 12. The results showed that only the leverage variable has a significant effect on firm value and the role of business risk in moderating leverage on firm value on the Indonesia Stock Exchange, then for variables that have no significant effect on firm value, namely company growth and profitability and the role of business risk in moderating the relationship between company growth and profitability on firm value. Keywords: Firm Value, Firm Growth, Leverage, Profitability, and Business Risk

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 23 Sep 2024 03:20
Last Modified: 25 Sep 2024 07:37
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/44771

Actions (login required)

View Item View Item