Peran Perpajakan dan Ketaatannya Bagi Pengusaha Online di Tiktok Shop

Setijawibawa, Melina (2023) Peran Perpajakan dan Ketaatannya Bagi Pengusaha Online di Tiktok Shop. Other thesis, Universitas Tarumanagara.

[img]
Preview
Text
Melina Setijawibawa 126222039 JA.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Aplikasi belanja kian beragam contohnya TikTok Shop. Peminatnya membeludak dengan cara berjualan live dan memberikan contoh produk disana juga berupa video kreatif dan yang paling penting gratis ongkir dan bisa COD. Terlepas dari biaya pemesanan, admin aplikasi dan program affiliasi juga lebih mudah. Tujuannya dilakukan penelitian mengetahui apakah para pengusaha online TikTok Shop sadar akan wajib pajak dan sanksi pajak mempengaruhi kepatuhan wajib pajak. Dengan 120 sampel dan dianalisis SMART PLS 3.0 metodenya kuantitatif. Hasilnya Kesadaran wajib pajak memiliki pengaruh secara langsung yang signifikan dan positif terhadap kepatuhan wajib pajak dan Sanksi pajak memiliki pengaruh secara langsung yang signifikan dan positif terhadap kepatuhan wajib pajak. Kata kunci : Kesadaran Wajib Pajak; Sanksi Pajak; Kepatuhan Wajib Pajak; TikTok Shop.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 27 Sep 2024 07:15
Last Modified: 27 Sep 2024 07:15
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/44826

Actions (login required)

View Item View Item