Trilukito, Temmy (2025) Simulasi dinamik struktur mekanikal pada chassis light duty truck menggunakan metode finite element analysis (TM - 1415). Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.
Full text not available from this repository.Abstract
Rangka sasis merupakan komponen krusial dalam kendaraan yang berfungsi sebagai penopang utama. Penelitian ini bertujuan menganalisis respons dinamik rangka sasis truk ringan tipe ladder saat melewati jalan tidak rata dengan keberadaan speed bump. Simulasi elemen hingga (FEA) digunakan untuk memprediksi tegangan dan deformasi maksimum pada rangka sasis akibat beban dinamis. Model tiga dimensi rangka sasis dibuat dengan perangkat lunak Autodesk Inventor, kemudian dianalisis menggunakan fitur simulasi dinamik. Variabel input meliputi kecepatan kendaraan, beban angkut 8 ton, dan geometri speed bump. Hasil simulasi menunjukkan bahwa peningkatan kecepatan kendaraan saat melintasi speed bump menyebabkan peningkatan signifikan pada gaya dan momen yang bekerja pada rangka sasis. Studi ini memberikan pemahaman yang lebih baik mengenai perilaku rangka sasis di bawah kondisi operasi yang sebenarnya dan dapat menjadi acuan dalam perancangan rangka sasis yang lebih optimal
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | Skripsi/Tugas Akhir Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Teknik |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Mesin |
Depositing User: | TDI Family perpus |
Date Deposited: | 08 Feb 2025 13:35 |
Last Modified: | 08 Feb 2025 13:35 |
URI: | http://repository.untar.ac.id/id/eprint/45892 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |