Rainer, Jonathan (2024) PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, DAN PERTUMBUHAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PERUSAHAAN PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2021-2023. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.
![]() |
Text
Jonathan Rainer 125210205 JA.pdf Download (862kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh profitabilitas, likuiditas, dan pertumbuhan terhadap nilai perusahaan pada sektor pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2021-2023. Sampel dipilih menggunakan metode purposive sampling, dengan data valid sebanyak 31 perusahaan. Teknik pengolahan data dilakukan menggunakan regresi data panel yang dibantu dengan aplikasi EViews 12 dan Microsoft Excel 365. Hasil penelitian menunjukkan bahwa profitabilitas menunjukkan dampak positif yang signifikan terhadap nilai saham. sedangkan likuiditas dan pertumbuhan menunjukkan pengaruh positif dan tidak signifikan terhadap nilai perusahaan. Implikasi penelitian ini adalah pentingnya perusahaan meningkatkan profitabilitas dan menyusun strategi keuangan yang efektif untuk memperkuat daya tarik pasar, serta memberikan wawasan kepada investor dalam pengambilan keputusan investasi. Kata kunci : Profitabilitas, Likuiditas, Pertumbuhan, Nilai Perusahaan, Pertambangan.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | Skripsi/Tugas Akhir Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Akuntansi |
Depositing User: | FE Perpus |
Date Deposited: | 11 Apr 2025 08:48 |
Last Modified: | 11 Apr 2025 08:48 |
URI: | http://repository.untar.ac.id/id/eprint/46292 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |