Pengaruh Ukuran Perusahaan, Fixed Asset Intensity Dan Leverage Terhadap Revaluasi Aset Tetap Pada Industri Food And Beverage

Sihombing, Anita Indah Sari (2024) Pengaruh Ukuran Perusahaan, Fixed Asset Intensity Dan Leverage Terhadap Revaluasi Aset Tetap Pada Industri Food And Beverage. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Anita Indah Sari Sihombing 125214004 JA.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh dari ukuran perusahaan, fixed asset intensity dan leverage terhadap revaluasi aset tetap pada perusahaan food and beverage pada tahun 2017 hingga tahun 2021 yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini menggunakan 55 sampel data yang akan dikelola menggunakan software Microsoft Excel dan diolah menggunakan SPSS software IBM SPSS versi 25. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa ukuran perusahaan dan fixed asset intensity tidak memiliki pengaruh terhadap revaluasi aset tetap, sebaliknya bahwa leverage memiliki pengaruh terhadap revaluasi aset tetap. Kata kunci: Ukuran Perusahaan, Fixed Asset Intensity, Leverage, Revaluasi Aset Tetap

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 17 Apr 2025 07:00
Last Modified: 17 Apr 2025 07:00
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/46398

Actions (login required)

View Item View Item