Pengaruh Kegiatan Marketing Public Relations Terhadap Reputasi The Body Shop/Yunita

Yunita, Yunita (2012) Pengaruh Kegiatan Marketing Public Relations Terhadap Reputasi The Body Shop/Yunita. Skripsi thesis, Universitas Tarumanegara.

Full text not available from this repository.

Abstract

penelitian ini membahas tentang pengaruh Marketing Public Relations terhadap reputasi The Body Shop. Penelitian ini memiliki tujuan yaitu ingin mengetahui apakah terdapat pengaruh Marketing Public Relations terhadap reputasi The Body Shop. Teori yang mendukung penelitian ini adalah teori Marketing Public Relations dan teori reputasi. Marketing Public Relations penekanannya bukan pada selling seperti kegiatan periklanan, namun pada pemberian informasi, pendidikan dan upaya peningkatan pengertian lewat penambahan pengetahuan mengenai suatu produk, jasa atau perusahaan akan lebih kuat dampaknya dan lebih diingat masyarakat luas. Sehingga dengan dilakukannya kegiatan yang berkaitan dengan Marketing Public Relations diharapkan perusahaan dapat mempertahankan reputasi baik yang sudah ada maupun mampu menciptakan reputasi yang baik juga untuk perusahaan. Dan didapatkan hasil penelitian terdapat pengaruh kegiatan Marketing Public Relations terhadap reputasi The Body Shop.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Marketing Public Relations, The Body Shop Indonesia, Reputasi.
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ilmu Komunikasi
Divisions: Fakultas Ilmu Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Puskom untar untar
Date Deposited: 31 Jul 2018 01:29
Last Modified: 31 Jul 2018 01:29
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/6208

Actions (login required)

View Item View Item