Pengaruh struktur modal, ukuran perusahaan, pertumbuhan perusahaan terhadap kinerja keuangan pada perusahaan non keuangan yang terdaftar di BEI tahun 2012-2016./Ingrid Brigita Jonatan

Jonatan, Ingrid Brigita (2018) Pengaruh struktur modal, ukuran perusahaan, pertumbuhan perusahaan terhadap kinerja keuangan pada perusahaan non keuangan yang terdaftar di BEI tahun 2012-2016./Ingrid Brigita Jonatan. Masters thesis, Universitas Tarumanagara.

Full text not available from this repository.

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh strktur modal, ukuran perusahaan, pertumbuhan perusahaan terhadap kinerja keuangan dengan menggunakandupont system. Didalam penelitian ini metode yang digunakanadalah metode kuantitatif menggunakan program eviews 8. Dari hasil penelitian yang telah dilakukan pada 167 perusahaan non keuangan menunjukan bahwa kinerja keuangan di pengaruhi oleh struktur modal dan ukuran perusahaan. Sedangkan pertumbuhan perusahaan tidak mempengaruhi kinerja keuangan. Hasil akhir dari penlitian ini belum memiliki kesimpulan yang kuat bahwa pertumbuhan perusahaan di indonesia memiliki pengaruh terhadap kinerja perusahaan. R-square yang di hasilkan masih tergolong kecil.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: Tesis
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Puskom untar untar
Date Deposited: 28 Jan 2019 02:12
Last Modified: 12 Apr 2023 05:29
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/9548

Actions (login required)

View Item View Item