Analisa Pengaruh Kecepatan Makan, Rake Angle, dan Approach Angle Karbida terhadap Gaya Potong dengan Metode Regresi pada Baja EN8

Yonathan, Steven (2020) Analisa Pengaruh Kecepatan Makan, Rake Angle, dan Approach Angle Karbida terhadap Gaya Potong dengan Metode Regresi pada Baja EN8. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
515160022_Steven Yonathan_01 Cover.pdf

Download (16kB)
[img] Text
515160022_Steven Yonathan_02 Lembar Pengesahan.pdf

Download (254kB)
[img] Text
515160022_Steven Yonathan_03 Abstrak.pdf

Download (229kB)
[img] Text
515160022_Steven Yonathan_04 Daftar Isi.pdf

Download (230kB)

Abstract

Pada proses pemesinan, gaya potong berpengaruh terhadap hasil benda kerja. Dalam penelitian ini dilakukan analisa pada pengaruh kecepatan makan, rake angle, dan approach angle yang memiliki korelasi pada gaya potong, dalam hal ini thrust force dan feed force. Pada penelitian ini digunakan mesin CNC Turning dan benda kerja baja karbon EN8. Variasi pada proses pemesinan dilakukan dengan kecepatan makan 24,96 mm/menit, 49,92 mm/menit, 99,84 mm/menit, rake angle 0, 50 , 100, dan approach angle 600, 750, 900 dengan mata pahat karbida. Pengukuran gaya potong dilakukan dengan menggunakan force dynamometer. Data pada penelitian akan diolah menggunakan metode regresi. Hasil dari analisa regresi adalah rake angle memiliki korelasi yang signifikan terhadap gaya potong dimana dengan kenaikan rake angle maka gaya potong akan semakin kecil. Gaya potong akan meningkat seiring dengan kenaikan kecepatan makan. Keywords : korelasi, kecepatan makan, rake angle, approach angle, karbida, baja karbon EN8, metode regresi linear

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Teknik
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Depositing User: TDI Family perpus
Date Deposited: 04 May 2021 11:10
Last Modified: 04 May 2021 11:11
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/27583

Actions (login required)

View Item View Item