PENGARUH FIRM SIZE, LEVERAGE, FIRM AGE, DAN BOARD SIZE TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2015-2017

LIMAN, HENDRY (2019) PENGARUH FIRM SIZE, LEVERAGE, FIRM AGE, DAN BOARD SIZE TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2015-2017. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara Fakultas Ekonomi.

[img] Text
Hendry Liman 125150436 JA.pdf

Download (360kB)

Abstract

Abstrak: Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh ukuran perusahaan, leverage, umur perusahaan, dan ukuran dewan direksi terhadap kinerja perusahaan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Penelitian ini menggun akan teknik purposive sampling dengan 66 sampel perusahaan manufaktur di Indonesia selama 3 tahun dari tahun 20152017. Pengolahan dan pengujian data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Microsoft excel 2007 dan Eviews versi 10. Hasil dari penelitian ini menyatakan secara empiris bahwa leverage memiliki pengaruh positif terhadap firm performance sedangkan firm size, firm age, dan board size tidak memiliki pengaruh terhadap firm performance. Penelitian ini juga memiliki beberapa rekomendasi yang dijelaskan didalam kesimpulan dan saran mengenai hasil dari penelitian ini. Kata Kunci : firm size, firm age, board size, firm performance Abstract: The purpose of this research is for knowing the influence of firm size, leverage, firm age, and board size on firm performance in manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX). This study used a purposive sampling technique with 66 samples of manufacturing companies in Indonesia for 3 years from 2015-2017. Processing and testing of the data used in this study are Microsoft Excel 2007 and Eviews version 10. The results of this study state empirically that leverage has a positive influence on firm performance while firm size, firm age, and board size do not have an influence on firm performance. This study also has several recommendations which are explained in conclusions and suggestions regarding the results of this study. Keywords : firm size, firm age, board size, firm performance

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 25 Jan 2022 04:00
Last Modified: 25 Jan 2022 04:00
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/33707

Actions (login required)

View Item View Item