PENGARUH MOTIVASI INTRINSIK, SIKAP, DAN NORMA SUBJEKTIF TERHADAP NIAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA UNIVERSITAS SWASTA DI JAKARTA BARAT

ELVANDO, MEGI (2021) PENGARUH MOTIVASI INTRINSIK, SIKAP, DAN NORMA SUBJEKTIF TERHADAP NIAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA UNIVERSITAS SWASTA DI JAKARTA BARAT. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Megi Elvando 115170457 JA.pdf

Download (636kB)

Abstract

The purpose of this study was to examine the effect of intrinsic motivation, attitudes, subjective norms on entrepreneurial intentions. The population of this study was 165 respondents spread across five private universities in West Jakarta. The non-probability sampling method was used by distributing online questionnaires using a google form which was then processed using smartPLS-SEM. The results of this study are intrinsic motivation, attitudes, and entrepreneurial intentions affect entrepreneurial intentions. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh motivasi intrinsik, sikap, norma subejktif terhadap niat berwirausaha. Populasi dari penelitian ini adalah 165 responden yang tersebar di lima Universitas Swasta di Jakarta Barat. Metode non-probability sampling digunakan dengan menyebarkan kuesioner secara online dengan menggunakan google form yang kemudian diolah menggunakan smartPLS-SEM. Hasil dari penelitian ini adalah motivasi intrinsik, sikap, dan niat berwirausaha berpengaruh terhadap niat berwirausaha.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 15 Jun 2022 03:27
Last Modified: 26 Jul 2023 04:19
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/36145

Actions (login required)

View Item View Item