PENGARUH PERFORMANCE EXPECTANCY, EFFORT EXPECTANCY, HABIT DAN PRICE VALUE TERHADAP BEHAVIORAL INTENTION PENGGUNA TOKOPEDIA DI JAKARTA

ODELIA, ODELIA (2022) PENGARUH PERFORMANCE EXPECTANCY, EFFORT EXPECTANCY, HABIT DAN PRICE VALUE TERHADAP BEHAVIORAL INTENTION PENGGUNA TOKOPEDIA DI JAKARTA. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
Odelia 115180427 JA.pdf

Download (591kB)

Abstract

The purpose of this study was to examine the effect of performance expectancy, effort expectancy, habit and price value on the behavioral intention of Tokopedia users in Jakarta. This research is a type of descriptive research. The sample used is purposive sampling where the sample is distributed to 200 respondents who have used the Tokopedia application in Jakarta for over 20 years. The results of data processing show that effort expectancy, habit, and price value have a positive and significant effect on behavioral intention but the performance expectancy variable has a positive but not significant effect. The results of this data were carried out using the PLS-SEM method. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh harapan kinerja, harapan usaha, kebiasaan dan nilai harga terhadap minat pengguna Tokopedia di Jakarta. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif. Sampel yang digunakan yaitu purposive sampling dimana sampel disebarkan kepada 200 responden yang pernah menggunakan aplikasi Tokopedia di Jakarta diatas 20 tahun. Hasil olah data menunjukkan bahwa harapan usaha, kebiasaan, dan nilai harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat pengguna tetapi pada variabel harapan kinerja berpengaruh positif namun tidak signifikan. Hasil data ini dilakukan dengan metode PLS-SEM.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 21 Jun 2022 09:01
Last Modified: 21 Jun 2022 09:01
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/36455

Actions (login required)

View Item View Item