Hubungan Kesejahteraan di Tempat Kerja dan Keterikatan Kerja pada Karyawan di PT. X

Suharto, Ferent Octafiana Aditiya (2023) Hubungan Kesejahteraan di Tempat Kerja dan Keterikatan Kerja pada Karyawan di PT. X. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
FILE 7. Cover - Abstrak.pdf

Download (665kB)

Abstract

Kesejahteraan di tempat kerja menjadi aspek penting bagi karyawan yang bekerja. Kenyamanan di lingkungan tempat individu bekerja dapat memberikan dampak positif dalam arti lain dapat meningkatkan produktivitas kerja karyawan. Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji hubungan antara kesejahteraan di tempat kerja dan keterikatan kerja pada karyawan. Dalam penelitian ini, kesejahteraan di tempat kerja diukur menggunakan Workplace Well-Being Questionnaire (WWQ) sedangkan keterikatan kerja diukur menggunakan Utrecht Work Engagement Scale (UWES). Partisipan penelitian ini dikumpulkan menggunakan teknik sampling, non-probability dengan teknik convenience sampling. Jumlah partisipan dalam penelitian ini adalah 131 karyawan dari PT X. Penelitian ini menggunakan metode korelasional. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kesejahteraan di tempat kerja memiliki hubungan positif dan signifikan terhadap keterikatan kerja karyawan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Dr. Zamralita, Psi., M.M., & Yohanes Budiarto, M.Si.
Uncontrolled Keywords: Kesejahteraan di Tempat Kerja, Keterikatan Kerja, Karyawan
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Psikologi
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: Admin Fakultas Psikologi
Date Deposited: 27 Feb 2023 06:58
Last Modified: 27 Feb 2023 06:58
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/38881

Actions (login required)

View Item View Item