Analisis keselamatan pada perlintasan sebidang jl. Kh. Ahmad Dahlan (JPL 46, stasiun Pondok Jati)

Kamila, Firdausia Insani (2023) Analisis keselamatan pada perlintasan sebidang jl. Kh. Ahmad Dahlan (JPL 46, stasiun Pondok Jati). Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img] Text
325190062_FIRDAUSIA_Cover.pdf

Download (90kB)
[img] Text
325190062_FIRDAUSIA_Pengesahan.pdf

Download (126kB)
[img] Text
325190062_FIRDAUSIA_Daftar Isi.pdf

Download (55kB)
[img] Text
325190062_FIRDAUSIA_Abstrak.pdf

Download (11kB)
[img] Text
325190062_FIRDAUSIA_Bab 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (16kB)
[img] Text
325190062_FIRDAUSIA_Bab 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
325190062_FIRDAUSIA_Bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
325190062_FIRDAUSIA_bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
325190062_FIRDAUSIA_Bab 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (16kB)
[img] Text
325190062_FIRDAUSIA_Daftar Pustaka.pdf

Download (11kB)

Abstract

Jalur perlintasan langsung (JPL) adalah jalur pertemuan antara rel kereta api dengan jalan raya. Salah satu contohnya yaitu di lokasi JPL 46, Jl. KH. Ahmad Dahlan, Jakarta Timur yang dijaga oleh petugas resmi Penjaga Jalan Lintasan (PJL) dikarenakan JPL 46 selalu ramai dan padat sehingga memungkinkan terjadinya kemacetan ataupun kecelakaan di perlintasan tersebut. Penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan metode survei langsung pada lalu lintas di JPL 46 menggunakan form penilaian yang sudah tersedia. Penelitian ini bermaksud untuk menganalisis perlintasan sebidang dan berupaya untuk meningkatkan keselamatan pengguna jalan ataupun pengendara yang melintas di JPL 46. Hasil analisis membuktikan bahwa kelengkapan fasilitas jalan di JPL 46 tidak sesuai dengan pedoman teknis perlintasan sebidang, kondisi geometrik jalan sudah cukup sesuai dengan pedoman teknis perlintasan sebidang, kondisi perkerasan sangat baik, volume lalu lintas JPL 46 dapat dikategorikan tidak aman dan perlu dilakukan peningkatan dengan membuat perlintasan menjadi tidak sebidang, perilaku pengguna jalan kurang disiplin dan mengabaikan peraturan yang ada, serta hasil analisis risiko menggunakan metode HIRARC membuktikan bahwa tingkat kedispilinan pengguna jalan yang sangat rendah yang memungkinkan untuk terjadinya potensi kecelakaan lalu lintas seperti tertabrak/tersambar oleh kereta api atau dengan sesama kendaraan. Kata Kunci: Transportasi, Rel Kereta Api, Perlintasan Sebidang, Rambu-Rambu, Marka, Geometrik, Perkerasan, dan Perilaku Pengguna Jalan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Teknik
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: TDI Family perpus
Date Deposited: 24 Oct 2023 03:17
Last Modified: 24 Oct 2023 03:17
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/42064

Actions (login required)

View Item View Item