PENGARUH IMPLEMENTASI TEKNOLOGI REVOLUSI INDUSTRI 4.0 TERHADAP PENINGKATAN KINERJA KARYAWAN DENGAN PELATIHAN KARYAWAN SEBAGAI MEDIASI DI PT. TOKOPEDIA

Charitos, Gabriel (2023) PENGARUH IMPLEMENTASI TEKNOLOGI REVOLUSI INDUSTRI 4.0 TERHADAP PENINGKATAN KINERJA KARYAWAN DENGAN PELATIHAN KARYAWAN SEBAGAI MEDIASI DI PT. TOKOPEDIA. Skripsi thesis, Universitas Tarumanagara.

[img]
Preview
Text
Gabriel Charitos - 115190411 JA.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

ABSTRACT TARUMANAGARA UNIVERSITY OF ECONOMY AND BUSINESS JAKARTA (A) GABRIEL CHARITOS (115190411) (B) THE EFFECT OF IMPLEMENTING INDUSTRIAL REVOLUTION 4.0 TECHNOLOGY ON EMPLOYEE PERFORMANCE IMPROVEMENT WITH EMPLOYEE TRAINING AS MEDIATING VARIABLE (C) xiii + 96 pages, 2024, 27 table, 6 figure, 6 attachment. (D) HUMAN RESOURCE MANAGEMENT (E) Abstract: This research aims to find out the effect of implementing the industrial revolution 4.0 technology on employee performance improvement with employee training as the mediating variable. Sample population that used in this research are employee of PT. TOKOPEDIA. The research method used is the quantitative sampling method, that used google form as the media to distribute and taking sampling data, and used non-probability technique with convenience sampling in taking samples for the research. The amount of sample population that accumulated in this research are 161 employee. In the validity test researcher used SmartPLS program to analyze the data. From the analysis obtained, prove that artificial intelligence technology has no significant connection with either employee training or employee performance improvement, machine learning technology has significant effect to employee training and employee performance improvement, chatbot technology also has significant effect to employee training and employee performance improvement, and employee training has significant effect to employee performance improvement. (F) Reference list 33 references (2016-2023) (G) Yanuar SE., M.M., Dr. ABSTRAK UNIVERSITAS TARUMANAGARA FAKULTAS EKONOMI & BISNIS JAKARTA (A) GABRIEL CHARITOS (115190411) (B) PENGARUH IMPLEMENTASI TEKNOLOGI REVOLUSI INDUSTRI 4.0 TERHADAP PENINGKATAN KINERJA KARYAWAN DENGAN PELATIHAN KARYAWAN SEBAGAI MEDIASI DI PT. TOKOPEDIA (C) xiii + 96 Halaman, 2024, 27 tabel, 6 gambar, 6 lampiran (D) MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA (E) Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh implementasi teknologi revolusi industri 4.0 terhadap peningkatan kinerja karyawan dan menggunakan pelatihan karyawan sebagai variable mediasi. Populasi sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah karyawan PT. TOKOPEDIA. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif, dengan menggunakan google form sebagai alat bantu dalam menyebarkan kuesioner dan pengambilan data sampel, dan menggunakan teknik non-probability dengan cara convenience sampling dalam pengambilan sampel untuk penelitian ini. Jumlah populasi sampel yang berhasil dikumpulkan sebanyak 161 karyawan. Dalam uji validitas peneliti menggunakan program SmartPLS dalam melakukan analisis data. Dari hasil analisis yang didapatkan membuktikan bahwa teknologi artificial intelligence tidak memiliki hubungan signifikan dengan pelatihan karyawan dan peningkatan kinerja karyawan, teknologi machine learning memiliki pengaruh signifikan dengan pelatihan karyawan dan peningkatan kinerja karyawan, teknologi chatbot memiliki hubungan signifikan dengan pelatihan karyawan dan peningkatan kinerja karyawan, serta pelatihan karyawan memiliki pengaruh signifikan terhadap peningkatan kinerja karyawan. (F) Daftar acuan 33 acuan (2016-2023) (G) Yanuar SE., M.M., Dr.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Skripsi/Tugas Akhir
Skripsi/Tugas Akhir > Fakultas Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: FE Perpus
Date Deposited: 15 Aug 2024 06:23
Last Modified: 15 Aug 2024 06:23
URI: http://repository.untar.ac.id/id/eprint/43870

Actions (login required)

View Item View Item